Kewajiban Menuntut Ilmu Agama
Manage episode 313255593 series 3263931
Seorang hamba mesti memahami apa yang dikehendaki oleh Rabbnya dan apa yang tidak dikehendaki. Semuanya tidak mungkin diketahui tanpa belajar. Menuntut ilmu memiliki kedudukan yang mulia dalam Islam. Ia adalah jalan menuju surga. Ilmu adalah pelita bagi hidup di dunia dan di akhirat.
35 episodes