Episode 3 - Sound System Harga 2M!?
Manage episode 311692157 series 3167102
Seberapa ribet mempersiapkan sound system dalam sebuah event? Dari jenisnya, cara pasangnya, besar watt-nya, sampai perawatanannya. Episode kali ini bakal bahas tentang sound system bareng Marcell dari @gloriaproduction.official termasuk pengalaman-pengalaman doi menjalani pekerjaan di dunia sound system. Cekidot!
7 episodes